Senin, 13 Februari 2017

Eksterior New Nissan X-Trail


Eksterior New Nissan X-Trail

  Sumber: www.camargus.com

Memiliki lekuk tubuh aerodinamis pada desain eksteriornya membuat semakin terlihat menawan, gagah dan mewah. Dengan harga Nisaan All New X-Trail yang cukup mahal anda akan di hadapkan dengan bagian depan yang memiliki LED Daytime Running Lights yang bergaya sehingga lebih membuat mobil ini terlihat eksotis. Menggunakan roda berukuran 19 dengan velg berbahan alumunium alloy juga membuat mobil yang satu ini amat sangat cocok untuk anda yang selalu mengedepankan tampilan. Apalagi bagian belakang All New Nissan X-Trail juga sudah melekatkan desain lampu yang terpasang dengan sempurna sehingga membuat nyala lampu LED sebagai indikator rem sangat terlihat mewah dan mengagumkan.
Sobat Camargus, memiliki body yang cukup elegan, serta memiliki kemampuan menampung lebih dari lima orang penumpang, tentu saja membuat mobil ini memiliki penunjang kenyamanan yang cukup apik. Karena kedua versi Nissan ini sama-sama dilengkapi dengan suspense yang mumpuni. Pada bagian depan All New Nissan X-Trail meletakkan tipe Independent MacPherson Strut with Stabilizer Bar, sementara bagian belakang menggunakan tipe Independent Multi Link with stabilizer Bar.

Sementara untuk menunjukan tingkat kenyamanan yang lebih sempurna, mobil ini juga dilengkapi dengan roda berukuran 225/65 R17 dengan dua tipe pengereman berbeda yakni pengereman depan menggunakan Ventilated Disc dengan disematkan pula teknologi ABS, EBD dan BA.

Dapur Pacu New Nissan X-Trail

Dihadirkan dalam dua varian 2.0 dan 2.5 L tentunya membuat anda yang berminat memiliki mobil ini akan dapat leluasa memilih sesuai dengan kemampuan dana yang anda miliki. Di mana untuk seri 2.5 L mobil ini menggunakan tipe mesin QR25DE berteknologi DOHC dengan 16 katup dan 4 silinder serta memiliki teknologi Dual CVTCS, yang mana dengan teknologi tersebut mampu membuat mesin berkapasitas 2488 cc ini menghasilkan power maksimal 171 PS setiap berputar 60.000 rpm dengan trosi maksimal 23.8 kg setiap berputar 4000 rpm. Selain itu seri Nissan X-Trail 2.5 L ini memiliki system transmisi Xtronic CVT with Manual Mode dengan system sehingga pantas bila harga New Nissan X-Trail versi ini dibandrol dengan harga 400 jutaan.

Sementara untuk seri Nissan X-trail 2.0 sendiri menggunakan tipe mesin MR20D dengan 4 silinder dan 16 katup serta memiliki teknologi DOHC dan Dual CVTCS dengan kapasitas mesin 1997 cc yang mampu menghasilkan power maksimal 144 PS per 6000 rpm dengan trosi maksimal 20.4 kg per 4400 rpm. Sedangkan untuk tipe transmisinya seri ini menggunakan 6 percepatan manual.

Menariknya meskipun memiliki kapasitas mesin yang lebih kecil versi ini tetap menggunakan system kemudian yang sama yakni Front Whell Drive. Perbedaan lain dari dua varian mobil ini terletak pada sisi system injeksi dimana pada versi 2.5 L menggunakan Multi Point Injection. Sementara pada versi 2.0 menggunakan Direct Injection, namun keduanya sama-sama mampu membuat penggunaan bahan bakar berkapasitas 60 L lebih irit. Dengan diberikan teknologi mesin yang cukup besar mumpuni tentu saja membuat kedua versi mobil ini terasa lebih pas untuk anda yang memiliki jiwa petualang.

Desain dan Dimensi New Nissan X-Trail



Tampaknya kendaraan roda empat masih terus menjadi pilihan favorit bagi sebagian besar masyarakat di Indonesia, sebagai sarana untuk memenuhi kebutuhan mereka dalam melakukan aktifitas sehari-hari. Hiruk-pikuknya jalan raya yang semakin hari semakin padat akan kendaraan menjadikan hampir semua pabrikan mobil yang ada semakin gencar memproduksi produk yang mereka miliki termasuk juga pabrikan Nissan Motor Indonesia yang beberapa waktu lalu kembali menghadirkan satu seri mobil terbaru bertipe SUV (Sport Untitly Vehicie) yakni All New Nissan X-Trail yang hadir dengan penuh gaya sporty serta trendy.

Seperti yang kita ketahui seri mobil All New Nissan X-Trail terbagi dalam tiga varian yakni Nissan X Trail 2.0 MT, Nissan X-Trail 2.0 CVT, dan Nisaan X-Trail 2.5 CVT yang mana semua seri tersebut juga dapat menjadi mobil keluarga yang sangat cocok karena memiliki desain interior yang super keren. Desain elegan, penuh warna, interior menawan dan juga kecepatan yang mumpuni menjadi bagian dari kelebihan yang akan di tawarkan. Didesain dengan menawarkan konsep yang mewah namun tetap memiliki stabilitas tinggi mobil generasi ketiga dari Nissan ini tentu sangat cocok untuk anda. Nah penasaran bagaimana spesifikasi dan berapa harga All New Nissan X-Trail terbaru ? sobat Camargus, mari kita simak ulasannya bersama dibawah ini.
TOP
Desain dan Dimensi New Nissan X-Trail

  Sumber: www.camargus.com

Sobat Camargus, sebelum kita melangkah lebih jauh ke pembahasan yang lebih mendetail mari kita ulas terlebih dahulu sisi desain yang ada pada mobil yang satu ini. Mobil SUV All New Nissan X-Trail menawarkan desain mewah yang sangat cocok bagi anda yang memiliki jiwa petualang. New Nissan X-Trail ini tersedia pilihan warna yakni Diaomond Silver Metallic, Premium Bronze Metallic, Floral White, Phantom Black dan Smokey Gray Metallic dengan dimensi panjang 4640 mm, lebar 1820 mm, dan tingginya 1720 mm sehingga membuat bobot mobil ini mencapai 1501 kg.
TOP
Eksterior New Nissan X-Trail

  Sumber: www.camargus.com

Memiliki lekuk tubuh aerodinamis pada desain eksteriornya membuat semakin terlihat menawan, gagah dan mewah. Dengan harga Nisaan All New X-Trail yang cukup mahal anda akan di hadapkan dengan bagian depan yang memiliki LED Daytime Running Lights yang bergaya sehingga lebih membuat mobil ini terlihat eksotis. Menggunakan roda berukuran 19 dengan velg berbahan alumunium alloy juga membuat mobil yang satu ini amat sangat cocok untuk anda yang selalu mengedepankan tampilan. Apalagi bagian belakang All New Nissan X-Trail juga sudah melekatkan desain lampu yang terpasang dengan sempurna sehingga membuat nyala lampu LED sebagai indikator rem sangat terlihat mewah dan mengagumkan.
TOP
Interior New Nissan X-Trail

  Sumber: www.camargus.com

Sobat Camargus, kita berpaling ke desain interior New Nissan X-Trail, mobil SUV New Nissan X-Trail ini menawarkan kabin yang cukup luas dan lega sehingga membuat suasana keluarga didalam akan semakin terasa nyaman dan menyenangkan. New Nissan X-Trail mampu menampung hingga delapan orang dengan adanya tiga sap jok tentu saja menjadi kelebihan mobil yang satu ini, apalagi jok baris kedua bisa dilipat dengan fleksibel dengan format kursi terpisah 60/40 yang dapat di geser ke depan sehingga anda akan lebih merasakan keleluasaan saat berbaring tidur.

Tak sampai disitu saja New Nissan X-Trail dengan diberikannya teknologi canggih pada pintu belakang bernama Hands Free (Touchless) Back Door System pun menjadi sebuah keunggulan utama dari mobil ini, dimana teknologi ini memungkinkan pintu secara otomatis akan terbuka hanya dengan menyentuh panel di dashboard, menariknya pada tipe Nissan X-Trail 2.5 pintu tengah juga bisa dibuka hingga 77 derajat sehingga akan lebih mudah memasukan barang ketika bagasi dibelakang sudah penuh. Dengan demikian selain desain elegan dan juga mewah, New Nissan X-Trail juga memiliki beberapa keunggulan lainnya.

HARGA ALL NEW NISSAN X-TRAIL

 HARGA ALL NEW NISSAN X-TRAIL OKTOBER 2015 (PLAT - B)

All New X-Trail 2.0 MT 385.450.000
All New X-Trail 2.0 CVT 416.350.000
All New X-Trail 2.5 CVT (Leather Seats) 445.600.000

All-New Nissan X-Trail tersedia dalam 5 warna; Premium Bronze Metallic, Floral White, Phantom Black, Smokey Grey MetallicdanDiamond Silver Metallic.

Kami melayani Pembelian Cash Maupun Non-Cash dengan kata lain anda dapat melakukan kredit All New Nissan X-Trail Terbaru Khusus untuk Anda yang berdomisili Di Jakarta Depok Tangerang Dan Bekasi (PLAT - B).Untuk Anda yang berdomisili Di Daerah Bogor (PLAT - F) silahkan konfirmasi ke kami untuk informasi yang lebih detail.
Jangan Ragu untuk menghubungi kami untuk mendapatkan informasi lengkap mengenai All New Nissan X-Trail Terbaru.
Untuk Harga Update silahkan Klik Pricelist Nissan Terbaru.

SPESIFIKASI ALL NEW NISSAN X-TRAIL

 SPESIFIKASI ALL NEW NISSAN X-TRAIL

All New Nissan X-Trail terbaru mengusung Pilihan kapasitas mesin yaitu MR20DD 2.0L DOHC dan QR25DE 2.5L DOHC,untuk pilihan kapasitas Mesin 2.0L disediakan 2 Pilihan transmisi 2.0 MT dan 2.0 CVT With Manual mode yang mampu menghasilkan Maksimum power 144PS dalam 6.000rpm dan memiliki maksimum torsi 20.4kg.m dalam 4.400rpm sedangkan untuk pilihan kapasitas mesin 2.5L hanya memiliki 1 tipe pilihan transmisi  2.5L CVT with Manual Mode yang mampu menghasilkan maksimum power 171PS dalam 6.000rpm dan memiliki maksimum torsi 23.8kg.m dalam 4.000rpm,Pada Pilihan Transmisi CVT di sediakan Manual Mode bertujuan sebagai upaya bagi para pelanggan merasakan sensasi berbeda ketika berkendara.

All New Nissan X-Trail terbaru tampil lebih modern dan stylish dengan memiliki dimensi Length 4.640mm width 1.820mm dan Height 1.720mm dengan GroudClearance 210mm yang memberikan kepercayaan terhadap pengendara untuk berpetualang di berbagai medan.
Tampilan terbaru All New Nissan X-trail lebih stylish berpadu dengan dengan Lampu depan yang futuristik dan sangat berkarakter dengan penambahan Signature Lamp With Daytime Running Light (DRL) LED yang menambah kepercayaan berkendara SUV All New Nissan X-Trail.
New Inside Scenery pada All New Nissan X-trail memberikan Akomodasi lebih dengan kabin lapang 3 baris di buat dari material kualitas terbaik yang menciptakan kenyamanan bagi seluruh penumpang.kursi pada All New Nissan X-Trail sangat Flexible yang bisa di sesuaikan dengan kebutuhan pengendara Kursi Kedua yang bisa di atur maju mundur maupun rata,kursi bagian ketiga yang bisa di lipat rata ketika menginginkan Akomodasi Bagasi yang lebih lebar.
Disisi Interior Selain memiliki akomodasi 3 baris All New Nissan X-rail mengalami perubahan di Desain Dashbord yang dinamis yang lebih menekankan ke kesan Elegant,Selain itu Di sisi Audio pun memiliki perubahan dengan tampilan Screen 5" yang telah intregrated 2DIN AM/FM CD Player,Screen All New X-Trail di lengkapi dengan Fitur Arround View Monitor(AVM) yang menampilakan Pemandangan 360derajat di sekitar mobil yang semakin memudahkan anda saat memarkir atau memasuki ruang sempit.

Harga Nissan X-Trail Bandung

Interior Nissan X-Trail
Ukuran Head Room 140 mm bagi pengemudi, dan 120 mm bagi penumpang. Dan total pajang kabin mobil Nissan X-Trail yakni 2750 cm sudah dapat dipastikan dengan panjang kabin seperti itu membuat pengendara serta penumpang akan lebih nyaman. Untuk segi Entertainment Dashboard Nissan X-Trail ditambahkan layar Touch 7 in dan support integrasikan dengan Bluetooth dan Aux-in serta USB Slots untuk pengendara dan penumpang dalam mendengarkan musik dan menonton video.


Mesin
Untuk mesin tidak banyak perubahan dari yang sebelumnya yakni menggunakan 2 tipe mesin MR20DE dan QR25DE kubikasi 2500 CC. Untuk tipe QR25De disematkan teknologi penerapan Air Resonator lebih besar dan dekat dengan Throttle Body dan Kisi Cooling pada Engine Mounting. Dalam menghemat BBM Nissan XTrail transmisi CVT masih digunakan dan tambahan transmisi membuat pengendara bisa agresif dalam menikung dan menyalip serta pacu mobil yang lebih stabil.

Jika semua yang menarik dan sempurna seperti Nissan X-Trail yang lebih gaya dan tampil elegan dari mobil SUV terbaik ini dengan Spesifikasi dan Fitur Nissan Xtrail yang mumpuni, maka alangkah baiknya segera dimiliki.


Harga Nissan X-Trail Bandung dan Jawa Barat - On The Road
TIPE - Nissan All New XTrail Harga On The Road
X-TRAIL 2.0 M/T 397,200,000
X-TRAIL 2.0 A/T 421,800,000
X-TRAIL 2.5 A/T 454,000,000
X-TRAIL 2.0 X-Tremer
469,000,000
X-TRAIL 2.0 HYBRID A/T
636,400,000

- Harga dan Program Penjualan tidak mengikat sewaktu waktu dapat berubah
- Harga berlaku Per Oktober 2016
- Harga berlaku untuk daerah Bandung sekitarnya & Jawa Barat

Simulasi Perhitungan Kredit dengan TDP / Angsuran yang diinginkan, Klik Form Simulasi Kredit Nissan
Untuk Persyaratan Kredit (KTP, Kartu Keluarga, PBB, Slip Gaji, Rek.Koran 3 bulan terakhir)
Informasi lebih lanjut hubungi kami, dan kami segera meresponse

- Berikut Daftar Paket Kredit Nissan X-Trail Bandung

HOT NEWS!!! Promo Diskon Nissan X Trail

Kontak Sales Nissan Bandung:

Eksterior Nissan X-Trail Terbaru 2017

Spesifikasi, Fitur dan Harga Nissan X-Trail - Nissan XTrail adalah mobil keluaran terbaru yang dilaunchingkan saat ajang pameran mobil Indonesia International Motor Show minggu lalu. Terlihat Nissan Motor Indonesia atau NMI tidak menyiakan kesempatan yang baik itu, dengan munculnya Nissan X-Trail tersebut akan menambah jajaran jenis mobil baru tipe SUV di pasaran mobil tanah air.

Dengan nama All New Nissan X-Trail dan telah menjadi favorit pengunjung yang tertarik dengan mobil baru tersebut. Dengan munculnya baru Nissan jenis SUV tersebut akan menjadikan Nissan menjadi mobil dambaan setiap keluarga, dengan desain yang indah dan elegan serta fitur-fitur yang menjanjikan membuat mobil ini akan sangat difavoritkan.

Dengan desain fisik yang sangat berkarakter dan stabilisasinya pada kondisi jalan Indonesia yang masih jauh dikata halus itu.  Dengan Fitur yang canggih seperti monitor 360 derajat membuat pengendara dapat melihat obyek yang berada di sekitar dan memudahkan sobat dapat memarkir dengan ruang parkir yang terbatas, berikut ulasan Spesifikasi, Fitur Nissan XTrail.

Nissan X-Trail


Eksterior Nissan X-Trail
Dengan perubahan konsep yang lebih gagah dan kokoh dalam Nissan XTrail untuk menunjukkan menjadi mobil SUV terbaik. Dengan dimensi mobil P:4630 x L:1785 x  T:1685 (mm) dan Ground Clearance 200 mm serta Whell Base 2630, menggunakan Ban 18 inchi dan Velg lebih Sporty membuat mobil ini tampak garang. Bagian Lampu depan juga menampakan kesan elegan dengan disematkan LED Headlight menyatu dengan Grille memberi sudut lengkung jreng pada lamp depan. Lamp depan yang berfitur Headlamp Auto Levilizer, Projector Headlamp yang berfungsi menghasilkan cahaya yang stabil meski di jalan yang terjal sekalipun.

Interior Nissan X-Trail
Ukuran Head Room 140 mm bagi pengemudi, dan 120 mm bagi penumpang. Dan total pajang kabin mobil Nissan X-Trail yakni 2750 cm sudah dapat dipastikan dengan panjang kabin seperti itu membuat pengendara serta penumpang akan lebih nyaman. Untuk segi Entertainment Dashboard Nissan X-Trail ditambahkan layar Touch 7 in dan support integrasikan dengan Bluetooth dan Aux-in serta USB Slots untuk pengendara dan penumpang dalam mendengarkan musik dan menonton video.